Friday, October 9, 2020

Paul Pogba Diklaim Nyaris Kembali Ke Juventus



ballbom.com - Paul Pogba diklaim nyaris kembali ke Juventus di bursa transfer musim panas lalu. Tapi krisis membuat Juventus batal menawar pemain Manchester United itu.

Masa depan Pogba di Manchester United memang sempat dispekulasikan. Juventus dan Real Madrid jadi dua klub yang disebut-sebut meminatinya di bursa transfer lalu.

Pembelian Donny van de Beek sempat menguatkan indikasi bahwa MU siap melepas Pogba karena bermain di posisi yang sama. 'Setan Merah' sebelumnya sudah punya Bruno Fernandes yang tampil gemilang sejak didatangkan pada Januari lalu. Bandar Judi Bola Terpercaya Bonus Deposit 50%

Jurnalis top Italia, Fabrizio Romano, yang dikenal karena informasinya soal bursa transfer menyebut bahwa sejatinya Juventus sudah siap menawar Pogba. Rencana itu sudah disusun sejak jauh-jauh hari, tapi kemudian pandemi virus Corona datang dan memicu krisis finansial.

Alhasil juara Liga Italia sembilan musim terakhir itu mundur teratur dan membatalkan rencana.

Kalau tidak ada virus Corona, Paul Pogba hari ini bakal sudah bermain untuk Juventus. Juve sudah siap untuk membuat penawaran penting buat Pogba, tapi dengan krisis finansial yang ada, transfer itu mustahil, kata Romano dalam podcast-nya Here We Go Podcast, seperti dikutip Sportsmole. Berita Online Terpercaya

Pogba kerap disoroti performanya sejak gabung MU dari Juventus pada 2016 silam. Musim lalu ia cuma bermain 16 kali di Liga Inggris dan 22 kali di seluruh ajang, dengan torehan satu gol dan empat assist.

Juventus sendiri merupakan tim yang berhasil mengangkat nama Pogba, sejak sang pemain dilepas cuma-cuma oleh MU pada 2012.


No comments:

Post a Comment